Seberapa Penting Anak Masuk PAUD? Begini Manfaat Dan Penjelasan Lengkapnya

- 13 Juni 2023, 11:11 WIB
Seberapa Penting Anak Masuk PAUD? Begini Manfaat Dan Penjelasan Lengkapnya
Seberapa Penting Anak Masuk PAUD? Begini Manfaat Dan Penjelasan Lengkapnya /Pexels.com / Naomi Shi/

INFOTEMANGGUNG.COM - Berdasarkan Undang-undang pemerintah pasal 28 ayat 1 Sisdiknas nomor 20/2003, PAUD adalah lembaga atau pendidikan untuk anak usia dini mulai dari usia 0-8 tahun, akan tetapi usia tidaklah menjadi patokan kapan si kecil sudah bisa mendaftar ke PAUD.

Pada masa kini banyak ilmu parenting yang bisa diaplikasikan di kehidupan kita, termasuk juga mengenai pola asuh, maupun pendidikan anak.

Pada kesempatan kali ini, kami akan mengulas artikel mengenai pentingnya pendidikan anak usia dini, karena dari anak-anak lah bangsa ini tercipta dan maju, dari anak-anak lah harapan dan masa depan bangsa dan negara akan terukir, bagaimana mana cara kota mendidik dan mengasuh anak menjadi penentu masa depan bangsa.

Baca Juga: Ulasan Soal Allah SWT Memberikan Mu’jizat terhadap Rasulnya Diantaranya Yaitu Dapat Melunakkan Besi dan Gunung

Banyak orangtua bertanya, pentingkah anak masuk PAUD? Jawabannya sangat penting sekali iya parents. Karena dengan memasukkan anak ke PAUD, kita telah membantu anak untuk:

1. Usia 0-8 tahun merupakan periode emas dengan perkembangan otak anak mencapai 80%.

2. Kegiatan bermain belajar yang bermakna dan menyenangkan, di PAUD dapat mengembangkan efektivitas dan kapasitas otak anak.

3. Kegiatan yang beragam dan sesuai minat anak, di PAUD dapat mengoptimalkan tumbuh kembangnya.

Halaman:

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: paudpedia.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x