30 Soal PAT Pilihan Ganda Akidah Akhlak Kelas 5 MI, Lengkap dengan Kunci Jawaban dan Pembahasan

- 6 Juni 2023, 10:57 WIB
30 Soal PAT Pilihan Ganda Akidah Akhlak Kelas 5 MI, Lengkap dengan Kunci Jawaban dan Pembahasan
30 Soal PAT Pilihan Ganda Akidah Akhlak Kelas 5 MI, Lengkap dengan Kunci Jawaban dan Pembahasan /Pexels.com / Tima Miroshnichenko/

B. mengeluh dan meronta-ronta

C. sabar dan ikhlas

D. tidak berbuat apa-apa

Jawaban: C

Pembahasan:

Untung tidak dapat diraih, musibah tidak dapat ditolak. Dari ungkapan tersebut setiap manusia bisa mendapat musibah atau sebaliknya. Bagaimana perasaanmu ketika menerima musibah? Musibah harus disikapi dengan akhlak terpuji.

Sikap yang menunjukkan kualitas iman seseorang ketika menerima musibah adalah sabar. Semakin kuat kesabaran seseorang dalam menghadapi musibah yang diberikan oleh Allah Swt menunjukkan semakin kuatnya keimanan orang tersebut.

Allah Swt memberikan keberuntungan atau musibah sesuai kehendak-Nya.

Tidak seorang pun di dunia ini yang menginginkan datangnya musibah. Namun atas kehendak Allah Swt seseorang dapat ditimpa musibah.

Apabila tertimpa musibah maka kita dianjurkan membaca kalimat tarji‟.

Halaman:

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: sekolahmuonline.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x