BPUPKI Dibubarkan Pada Tanggal? Berikut Penjelasan dan Sejarahnya, Sering Muncul Saat Ujian!

- 3 Juni 2023, 15:24 WIB
BPUPKI dibubarkan pada tanggal? Penjelasan dan sejarahnya
BPUPKI dibubarkan pada tanggal? Penjelasan dan sejarahnya /Unsplash.com / Rizky Rahmat Hidayat/

INFOTEMANGGUNG.COM – Materi tentang BPUPKI adalah materi yang sering kali dipelajari di setiap jenjang pendidikan. Biasanya pertanyaan tersebut tentang BPUPKI dibubarkan pada tanggal berapa dan sedikit penjelasan juga sejarahnya.

Banyak sekali tanggal penting dalam sejarah Indonesia, untuk itu kita dituntut untuk ingat dan mengetahui setiap peristiwa yang terjadi pada tanggal tersebut. 

Termasuk tanggal-tanggal penting tentang BPUPKI. Salah satunya tanggal di mana BPUPKI dibubarkan. Berikut sedikit penjelasan tentang pembubaran dan sejarah BPUPKI. 

Baca Juga: 4 Cara Menghadapi Rasa Malas Karena Hati atau Perasaan

Soal

BPUPKI dibubarkan pada tanggal? 

Jawaban

BPUPKI dibubarkan pada tanggal 7 Agustus 1945.

Penjelasan

Dalam sejarah perjuangan kemerdekaan Indonesia, Badan Penyelidik Usaha-Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia (BPUPKI) memegang peranan yang sangat penting.

Pada awal tahun 1945, saat Indonesia masih berada di bawah pendudukan Jepang, BPUPKI dibentuk dengan tugas untuk menyusun konstitusi dasar bagi negara Indonesia yang merdeka.

Halaman:

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x