Latihan PAT, 50 Soal SKI Kelas 7 Semester 2 K13 Dilengkapi Kunci Jawaban!

- 3 Juni 2023, 09:23 WIB
Latihan PAT, 50 Soal SKI Kelas 7 Semester 2 K13 Dilengkapi Kunci Jawaban!
Latihan PAT, 50 Soal SKI Kelas 7 Semester 2 K13 Dilengkapi Kunci Jawaban! /Pexels.com / beytlik/

Latihan 50 PAT/UKK soal mata pelajaran SKI kelas 7 MTS ini disajikan dalam bentuk pilihan ganda. Jangan khawatir tidak bisa menjawab, karena soal di bawah ini telah disediakan dilengkapi dengan kunci jawaban. Namun, para siswa tetap harus memahami soal dengan sungguh-sungguh.

50 Soal PAT SKI Kelas 7 MTS Semester Genap

Pilihlah jawaban yang paling tepat pada pilihan A, B, C, dan D!

1. Pemujaan dan penyembahan yang dianut bangsa Arab sebelum Islam datang, kecuali .....

A. Menyembah Malaikat

B. Menyembah jin dan hantu

C. Menyembah bintang-bintang

D. Menyembah Allah

Jawaban: D

2. Agama yang bersumber dari ajaran agama Nabi Musa as adalah .....

A. Yahudi                            C.     Jahiliyah

Halaman:

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: dicariguru.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x