55 Soal PAT Informatika Kelas 7 Semester 2 dengan Kunci Jawaban, Contoh Soal UAS UKK TIK Kelas 7 Semester 2

- 31 Mei 2023, 13:07 WIB
55 Soal PAT Informatika Kelas 7 Semester 2 dengan Kunci Jawaban, Contoh Soal UAS UKK TIK Kelas 7 Semester 2
55 Soal PAT Informatika Kelas 7 Semester 2 dengan Kunci Jawaban, Contoh Soal UAS UKK TIK Kelas 7 Semester 2 /pexels.com/pixabay/

A. Decomposition
B. Pattern Recognition
C. Abstraction
D. Algorithm

Jawaban D

Soal 19. Komponen yang digunakan pada komputer generasi pertama adalah ...

A. Tube vakum
B. IC (integrated circuit)
C. LSI
D. VLSI

Jawaban: A

Soal 20. Teknologi yang digunakan untuk mengolah informasi termasuk mendapatkan, menyimpan, dan menyampaikan/ menyebarkannya adalah merupakan pengertian dari…

A. Teknologi Informasi
B. Teknologi Komunikasi
C. Komunikasi
D. Teknologi Informasi dan Komunikasi

Jawaban D

Soal 21. Penyelesaian dan pemecahan suatu masalah sistem komputer dengan menggunakan pola – pola tertentu, adalah..

A. Decomposition
B. Pattern Recognition
C. Abstraction
D. Algorithm

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah