35 Soal PAT Fisika Kelas 11 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Latihan UAS-UKK Kurikulum 2013

- 25 Mei 2023, 13:19 WIB
35 Soal PAT Fisika Kelas 11 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Latihan UAS-UKK Kurikulum 2013
35 Soal PAT Fisika Kelas 11 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Latihan UAS-UKK Kurikulum 2013 /CT/

INFOTEMANGGUNG.COM – 35 soal PAT Fisika kelas 11 semester 2 dan kunci jawaban yang diberikan dalam artikel ini adalah latihan UAS-UKK Kurikulum 2023. Pembahasan yang diangkat sebagai materi soal adalah termodinamika, suhu dan kalor, gelombang bunyi, dan pemanasan global.

 

Pelajaran fisika mempelajari hal-hal yang bersifat teori, rumusan, dan perhitungan. Tapi juga melatih beberapa hal yang membutuhkan pemahaman logika. Dalam soal-soal yang diberikan di sini, semua hal tersebut disusun menjadi soal pertanyaan.

Pada beberapa soal yang ada dari 35 soal PAT Fisika kelas 11 semester 2 ini memerlukan perhitungan dengan menerapkan rumus. Tapi yang lain merupakan pemahaman logika dan hafalan dari logika fisika.

Baca Juga: 63 Soal PAT Fisika Kelas 11 SMA SMK, dengan Kunci Jawaban, Pilihan Ganda, Soal UKK UAS Fisika Kelas 11

35 soal PAT Fisika kelas 11 semester 2 ini dilengkapi dengan jawaban untuk membantu belajar. Namun usahakanlah agar bisa menjawaba sendiri dulu. Sehingga bisa sekalian memperdalam pemahaman tentang materi yang dibahas.

1. Komponen pada penggunaan alat transportasi yang mengakibatkan suhu udara mengalami peningkatan ialah ...
a. Kecepatan transportasi
b. Banyaknya penggunaan transportasi
c. Emisi CO2 dari bahan bakar transportasi
d. Energi yang dihasilkan dari proses pemanasan

Jawaban: C

Halaman:

Editor: Carley Tanya

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x