Diminati Banyak Satuan Pendidikan, Bagaimana Metode yang Ditawarkan Kurikulum Merdeka?

- 22 Mei 2023, 16:07 WIB
Diminati Banyak Satuan Pendidikan, Bagaimana Metode yang Ditawarkan Kurikulum Merdeka?
Diminati Banyak Satuan Pendidikan, Bagaimana Metode yang Ditawarkan Kurikulum Merdeka? /Pexels.com / Yaroslav Shuraev/

4. Collaborative Learning

Metode ini juga menekankan pada pembelajaran yang aktif namun lebih kolaboratif dibanding ketiga metode di atas. Pasalnya siswa akan belajar dalam sebuah kelompok kecil, lalu berdiskusi mengenai tujuan pembelajaran seperti apa yang ingin dicapai.

Kolaborasi antar siswa ini memungkinkan mereka bisa saling belajar dan mengajar satu sama lain, serta dapat membangun keterampilan sosial dan mampu bekerja dalam suatu tim.

Keempat metode pembelajaran di atas erat kaitannya dengan proyek penguatan profil pemuda pancasila yang mampu bergotong royong, mandiri, bernalar kritis, serta kreatif.***

Halaman:

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: smpkridautama.sch.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x