Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 146 Kegiatan 5.7: Kaidah Kebahasaan Teks Eksplanasi

- 15 Mei 2023, 10:42 WIB
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 146
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 146 /PEXELS.COM / Mary Taylor/

Cuplikan Teks:

3. Karena perubahan lingkungan, habisnya makanan, adanya penyakit dan faktor lain, jumlah populasi secara berkala akan berkurang, penyimpangan dapat mempengaruhi variabilitas dari sisa populasi. Jika populasi meningkat lagi, frekuensi sejumlah tertentu dapat jauh berbeda dengan frekuensi sebelum penurunan jumlah populasi.

Bukti Kebahasaan:

Konjungsi kausalitas - karena; jika.

Kata benda jenis fenomena - perubahan lingkungan; penyimpangan; penurunan.

Kata teknis - populasi; variabilitas; frekuensi.

Dengan membahas kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 8 halaman 146 yang membahas kaidah teks eksplanasi, siswa dapat mengembangkan keterampilan bahasa Indonesia mereka dengan lebih baik.

Memahami kaidah-kaidah tersebut memberikan landasan yang kokoh dalam menyusun teks eksplanasi yang efektif dan jelas.

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah