Contoh Soal SKD Poltekim 2023 dan Jawabannya, untuk yang mau Belajar Latihan Soal TWK TIU TKP Sekolah Kedinasa

- 6 Mei 2023, 14:21 WIB
Contoh Soal SKD Poltekim 2023 dan Jawabannya, untuk yang mau Belajar Latihan Soal TWK TIU TKP Sekolah Kedinasan dengan pembahasan soal
Contoh Soal SKD Poltekim 2023 dan Jawabannya, untuk yang mau Belajar Latihan Soal TWK TIU TKP Sekolah Kedinasan dengan pembahasan soal /Pexels / Pixabay/


INFOTEMANGGUNG.COM - Bagi kalian yang mau belajar latihan soal untuk masuk ke sekolah kedinasan, dapatkan contoh soal SKD Poltekim dan jawabannya untuk kalian
yang mau belajar latihan soal TWK TIU TKP sekolah kedinasan tahun 2023.

 

Bagi kalian yang dinyatakan lulus seleksi administrasi dalam seleksi calon taruna/taruni Poltekim 2023, persiapkan diri debaik-baiknya untuk tes SKD.

Pada tanggal 5 Mei 2023 telah diumumkan daftar nama peserta memenuhi syarat atau lulus seleksi verifikasi berkas Poltekim 2023.

Baca Juga: Contoh Tes VCAT Kampus Mengajar 2023 dan Cara Menjawabnya, Yuk Cari Tahu Apa Itu Tes VCAT Kampus Mengajar

Untuk tahap seleksi selanjutnya, peserta yang dinyatakan lulus administrasi itu wajib mengikuti seleksi SKD. Sebagai persiapan dan latihan sebelum tes SKD Poltekim 2023, pasti penting untuk banyak berlatih mengerjakan soal SKD Poltekim.

SKD sendiri merupakan ujian pertama yang harus dilalui oleh peserta seleksi CPNS yang diselenggarakan untuk menilai kesesuaian antara kompetensi peserta dengan standar kompetensi dasar PNS

Menurut Keputusan Menteri PANRB Nomor 1023 Tahun 2021, ujian SKD meliputi 3 materi, yaitu Tes Wawasan Kebangsaan (TWK), Tes Intelegensi Umum (TIU), Tes Karakteristik Pribadi (TKP).

Berikut ini kami rangkum kumpulan contoh soal SKD Poltekim yang bisa kamu pelajari sebagai bahan latihan sebelum SKD 2023.

Baca Juga: Tips Belajar Maudy Ayunda, Latihan Soal Sangat Penting, Study Hack How to Study Smarter, Praktikkan di UKK

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x