Kunci Jawaban Post Test Modul 2 Topik Perencanaan Pembelajaran yang Berpusat Pada Murid (Baru)

- 3 Mei 2023, 19:12 WIB
Kunci Jawaban Post Test Modul 2 Topik Perencanaan Pembelajaran yang Berpusat Pada Murid (Baru)
Kunci Jawaban Post Test Modul 2 Topik Perencanaan Pembelajaran yang Berpusat Pada Murid (Baru) /Pexels / Pixabay/

Jawaban yang tepat ialah: B

Baca Juga: Kunci Jawaban Post Test Modul 5 Pendampingan Berdasarkan Hasil Supervisi Akademik, Terbaru Terlengkap

Soal 2. Pada materi pembelajaran menyusun kata dari suku kata, Guru menyiapkan dua media belajar yang berbeda.

Media belajar berupa kartu suku kata untuk murid yang sudah bisa mengeja suku kata (kelompok bintang) dan kartu huruf untuk murid yang masih belum bisa mengeja suku kata (kelompok bulan).

Guru berencana untuk melakukan permainan rangkai kata berdasarkan kartu gambar yang sudah disediakan secara berkelompok.

Kelompok bintang diminta untuk merangkai suku kata menjadi kata yang sesuai dengan gambar yang diambil oleh ketua kelompok lalu menempelkannya di karton yang sudah disiapkan oleh guru.

Sementara itu kelompok bulan ditugaskan untuk merangkai huruf pertama dan kedua sehingga menjadi suku kata pertama sesuai dengan gambar yang muncul lalu menempelkannya di karton.

Dari perencanaan kegiatan pembelajaran diatas, guru tersebut merencanakan pembelajaran berdiferensiasi secara?

A. Konten

B. Produk

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x