15 Soal Esai Bahasa Indonesia Kelas 12 Semester 2 Plus Kunci Jawaban Ujian Sekolah UAS Kurikulum Merdeka

- 4 April 2023, 08:19 WIB
15 Soal Esai Bahasa Indonesia Kelas 12 Semester 2 Plus Kunci Jawaban Ujian Sekolah UAS Kurikulum Merdeka
15 Soal Esai Bahasa Indonesia Kelas 12 Semester 2 Plus Kunci Jawaban Ujian Sekolah UAS Kurikulum Merdeka /pexels.com/cottonbro studio//

Alternatif jawabannya ialah: Hal-hal di bawah ini:

a. setiap anggota kelompok mesti mengajukan pertanyaan atau tanggapan terhadap salah satu pokok pembicaraan.
b. setiap anggota kelompok mesti mengemukakan persetujuan atau penolakan terhadap pendapat yang muncul di dalam diskusi.
c. Setiap anggota kelompok diharuskan mengajukan argumentasi yang dapat mendukung atau menentang pendapat teman-teman dalam kelompoknya.
d. Di akhir diskusi, semua anggota kelompok membuat rangkuman hasil diskusi kelompok dan mempresentasikannya di depan kelas dan kelompok lain bisa mengajukan kritikan dan sanggahan.

Soal 13. Sebutkanlah ciri-ciri cerpen konvensional dan inkonvensional!

Alternatif jawabannya ialah:

Ciri-ciri cerpen konvensional
- mempunyai tema, penokohan, setting, dan plot yang serba umum.
- ditulis secara singkat, padat, dan jelas.
- terdapat kesatuan cerita, independen, dan sudah tuntas dengan diri sendiri.

Ciri-ciri cerpen inkonvensional adalah:

- tidak memiliki dasar cerita atau tema yang jelas, tetapi menampilkan alur yang kronologis atau urut waktu.

Soal 14. Jelaskan yang dimaksud sudut pandang dan sebutkan macamnya!

Alternatif jawabannya ialah:

Sudut pandang atau point of view adalah posisi pengarang di dalam ceritanya.

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah