Arti dan Makna Logo dan Tagline Sensus Pertanian 2023 Mencatat Pertanian Indonesia Untuk Kedaulatan Pangan

- 30 Maret 2023, 19:03 WIB
Logo ST2023. Arti dan Makna Logo dan Tagline Sensus Pertanian 2023 "Mencatat Pertanian Indonesia Untuk Kedaulatan Pangan dan Kesejahteraan Petani"
Logo ST2023. Arti dan Makna Logo dan Tagline Sensus Pertanian 2023 "Mencatat Pertanian Indonesia Untuk Kedaulatan Pangan dan Kesejahteraan Petani" /Dok bps.go.id/

INFOTEMANGGUNG.COM - Kita akan mengenal tentang arti dan makna logo dan tagline Sensus Pertanian 2023 yaitu "Mencatat Pertanian Indonesia Untuk Kedaulatan Pangan dan Kesejahteraan Petani."

 

Seperti diketahui pada tahun ini, Badan Pusat Statistik (BPS) akan segera menggelar Sensus Pertanian 2023. 

Arti dan makna logo dan Tagline Sensus Pertanian 2023 "Mencatat Pertanian Indonesia Untuk Kedaulatan Pangan dan Kesejahteraan Petani" akan kita bahas dengan lengkap. 

Baca Juga: Informasi Dokumen Sensus Pertanian 2023, Materi Kuesioner L1 dan L2 untuk Calon Petugas Sensus

Jika kita mengetahui dan mengenal tagline, arti dan makna Logo Sensus Pertanian 2023, maka kita yaitu bangsa Indonesia akan semakin paham tujuan, semangat, dan visi misi dari kegiatan sensus ini. 

Tagline Sensus Pertanian 2023 "Mencatat Pertanian Indonesia Untuk Kedaulatan Pangan dan Kesejahteraan Petani"

Sangat jelas pada tagline ini dikatakan bahwa tujuan pencatatan atau sensus pertanian yang ke-7 sejak Indonesia merdeka ini adalah kedaulatan pangan dan kesejahteraan petani.

Tagline ini selaras dengan tujuan Sensus Pertanian berikut seperti berikut ini: 

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: bps.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x