Sintaks Model Pembelajaran Problem Based Learning, Inilah Urutan Langkah Kerja dan Penjelasannya

- 30 Maret 2023, 10:17 WIB
Sintaks Model Pembelajaran Problem Based Learning, Ini Urutan Langkah Kerja dan Penjelasannya
Sintaks Model Pembelajaran Problem Based Learning, Ini Urutan Langkah Kerja dan Penjelasannya /Pexels.com / Katerina Holmes/

INFOTEMANGGUNG.COM – Model pembelajaran yang disebutkan dalam Permendikbud Nomor 22 Tahun 2016 tentang Standar Proses ada tiga macam. Model tersebut meliputi discovery/inquiry learning, problem based learning, dan project based learning. Pada kesempatan ini, akan dibahas mengenai sintaks model pembelajaran problem based learning sebagai referensi untuk para guru.

Sesuai namanya, pembelajaran Problem Based Learning adalah model pembelajaran yang menggunakan sebuah permasalahan untuk mengasah kemampuan berpikir siswa. Pembelajaran ini bisa diterapkan di dalam kelas, baik penugasan individu ataupun berkelompok.

Tujuan akhirnya yaitu meningkatkan kemampuan yang dimiliki oleh peserta didik dalam menerapkan konsep pada permasalahan, baik itu permasalahan baru ataupun nyata. Sehingga, dalam kesehariannya peserta didik bisa memecahkan masalah dengan konsep-konsep yang sudah dipelajari.

Baca Juga: Contoh Model Pembelajaran Project Based Learning setelah Menimbang Tujuannya

Pembahasan ini akan mengulas tentang sintaks model pembelajaran Problem Based Learning sekaligus karakteristik yang tercakup di dalamnya, supaya model pembelajaran problem based learning dengan model pembelajaran lainnya bisa semakin terlihat jelas perbedaannya.

Maka dari itu, simaklah penjelasan sintaks model pembelajaran Problem Based Learning hingga selesai supaya informasi ini bisa dimengerti dan dipahami secara menyeluruh. Selain itu, bapak ibu guru juga bisa lebih mengembangkan model pembelajaran problem based learning sesuai mata pelajaran yang diampu. Berikut ulasan lengkapnya.

Karakteristik Problem Based Learning

Sebelum mulai mencermati sintaks model pembelajaran Problem Based Learning, ada baiknya untuk mengetahui terlebih dahulu karakteristik dari model pembelajaran ini. Beberapa karakteristik yang dimiliki Problem Based Learning (PBL) antara lain:

Halaman:

Editor: Alif Atalia Gani

Sumber: bertema.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x