Inilah 30 Contoh Soal PPG Mapel Fiqih, Ada Jawabannya Juga, Ayo Pelajari untuk Persiapan Ikut PPG Kemenag 2023

- 24 Maret 2023, 11:21 WIB
Inilah 30 Contoh Soal PPG Mapel Fiqih dan Jawabannya
Inilah 30 Contoh Soal PPG Mapel Fiqih dan Jawabannya /Pexels.com / Enzo Munoz/

INFOTEMANGGUNG.COM – Pendidikan Profesi Guru (PPG) Kemenag 2023 sudah mulai dibuka kembali. Berikut kumpulan contoh soal PPG mapel Fiqih yang bisa digunakan untuk mempersiapkan diri dalam rangka mengikuti seleksi PPG Kemenag 2023. Soal-soal yang akan dipaparkan di dalam artikel ini telah dikumpulkan dari berbagai sumber, di antaranya dari laman Kampus Madrasah dan Ruang Madrasah.

Dengan mempelajari contoh soal PPG mapel Fiqih 2023, diharapkan peserta bisa lebih siap untuk menjalankan seleksi Pendidikan Profesi Guru yang diselenggarakan oleh Kementerian Agama (Kemenag). Selain itu, harapannya para peserta bisa meraih hasil yang optimal sesuai yang diinginkan.

Contoh soal yang hendak diuraikan di sini juga dilengkapi dengan kunci jawabannya, sehingga mempermudah peserta ketika belajar. Di sisi lain, peserta juga bisa memeriksa dan memastikan kembali materi yang tercantum dalam artikel ini.

Baca Juga: 20 Contoh Soal PPG Pedagogik Kemenang Terbaru 2023 Dengan Kunci Jawaban, Latihan Yuk!

Pendidikan Profesi Guru atau PPG itu sendiri merupakan program pemerintah yang dilaksanakan dengan tujuan menyiapkan para lulusan Strata 1 (S1) maupun Diploma IV (D IV) yang bukan jurusan pendidikan tetapi memiliki minat menjadi guru atau pendidik.

Melalui program ini, Kemenag ingin para calon pendidik mempunyai keahlian dan kemampuan sebelum nantinya mengajar peserta didik. Jadi, meskipun bukan lulusan pendidikan, para peserta PPG yang lolos bisa melaksanakan program pengajaran dengan optimal dan tujuan pendidikan nasional dapat terwujud.

Tentunya, kurikulum dalam program PPG Kemenag 2023 telah disusun sesuai standar nasional sehingga bisa menjadi pendidik yang berkualitas dan berakhlak. Simaklah contoh soal PPG mapel Fiqih serta jawabannya berikut ini.

Halaman:

Editor: Alif Atalia Gani

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x