Soal Ujian Sekolah Matematika Kelas 9 Lengkap dengan Kunci Jawaban dan Pembahasan/ Caranya (Bagian II)

- 23 Maret 2023, 14:11 WIB
Soal Ujian Sekolah Matematika Kelas 9 Lengkap dengan Kunci Jawaban dan Pembahasan/ Caranya  (Bagian II)
Soal Ujian Sekolah Matematika Kelas 9 Lengkap dengan Kunci Jawaban dan Pembahasan/ Caranya (Bagian II) /Pexels.com / Max Fischer/

Jawaban: C

Pembahasan: 2πr (r +t)  = 2 x 22/7 x 35 x (35 + 15) =220 x 50 =11.000 cm²

Soal 17. Segitiga ABC dengan panjang sisi 6 cm, 8 cm, dan 12cm sebangun dengan segitiga DEF yang panjang sisinya 9 cm, 12 cm, dan 18 cm. Perbandingan sisi-sisi segitiga ABC dan segitiga DEF adalah…

A 3 : 4    C. 1 : 2
B 2 : 3    D. 1 : 3

Jawaban: B

Pembahasan:

Segitiga ABC
6 + 8 + 12
= 26 cm

Segitiga DEF
12 + 9 + 18
= 39

26 : 39
2 : 3 (b)

Baca Juga: 50 Soal Ujian Sekolah IPS Kelas 9 SMP MTs K13, Pilihan Ganda Lengkap dengan Kunci Jawaban

Soal 18. Suku ke-3 dan ke-9 dari suatu barisan aritmetika berturut-turut adalah 15 dan 39. Suku ke-50 dari barisan aritmetika tersebut adalah ….

A. 195    C. 203
B. 199    D. 207

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x