Banyaknya Rusuk dan Sisi Prisma Segi-8 Berturut-Turut adalah Berapa?

- 1 April 2023, 12:29 WIB
Banyaknya Rusuk dan Sisi Prisma Segi-8 Berturut-Turut adalah Berapa?
Banyaknya Rusuk dan Sisi Prisma Segi-8 Berturut-Turut adalah Berapa? /pexels.com/Pixabay/

INFOTEMANGGUNG.COM - Banyaknya rusuk dan sisi prisma segi-8 berturut-turut adalah berapa?

Temukan jawaban dan pembahasannya dalam uraian berikut sebagai bahan belajar mandiri, terkait pertanyaan banyaknya rusuk dan sisi prisma segi-8 berturut-turut adalah berapa?

Banyaknya rusuk dan sisi prisma segi-8 berturut-turut adalah berapa? Mari simak pembahasan berikut ini guna menambah wawasan dan membantu kamu dalam belajar.

Banyaknya Rusuk dan Sisi Prisma Segi-8 Berturut-Turut adalah Berapa?

Banyaknya rusuk dan sisi prisma segi-8 berturut-turut adalah 24 rusuk dan 10 sisi.

Baca Juga: Mengumpulkan Data tentang Pertambahan Tinggi Bibit Tanaman Tomat adalah dengan Cara yang Bagaimana?

prisma segi-8 memiliki struktur yang terdiri dari alas dan tutup berbentuk segi delapan serta delapan sisi berbentuk persegi panjang yang saling berhadapan.

prisma segi-8 memiliki 10 sisi, 16 titik sudut, dan 24 rusuk.

Untuk menghitung banyaknya rusuk dan sisi pada prisma segi-8, dapat menggunakan rumus sebagai berikut.

Halaman:

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x