Manakah Pernyataan yang Kurang Tepat Mengenai Fungsi Kriteria Ketercapaian Tujuan Pembelajaran?

- 20 Maret 2023, 10:40 WIB
Manakah Pernyataan yang Kurang Tepat Mengenai Fungsi Kriteria Ketercapaian Tujuan Pembelajaran?
Manakah Pernyataan yang Kurang Tepat Mengenai Fungsi Kriteria Ketercapaian Tujuan Pembelajaran? /pexels.com/Pavel Danilyuk/

INFOTEMANGGUNG.COM - Berikut uraian kunci jawaban manakah pernyataan yang kurang tepat mengenai fungsi kriteria ketercapaian tujuan pembelajaran sebagai sumber rujukan untuk belajar tentang Kurikulum Merdeka.

Soal tentang manakah pernyataan yang kurang tepat mengenai fungsi kriteria ketercapaian tujuan pembelajaran merupakan pertanyaan yang ada di post test Modul 1 Mengenal Kriteria Ketercapaian Tujuan Pembelajaran.

Modul 1 tersebut adalah materi yang diberikan kepada para guru yang menjadi peserta pelatihan mandiri Merdeka Mengajar untuk mendalami konsep dan arti Kurikulum Merdeka.

Setelah materi Modul 1 itu dipelajari, para peserta akan menemukan soal-soal pada post test yang terdiri atas Cerita Reflektif dan Latihan Pemahaman terkait topik yang sudah dipelajari.

Baca Juga: Hal Pertama yang Sebaiknya Dilakukan Pendidik Ketika Mendapati Peserta Didik yang Belum Mencapai Tujuan

Salah satu soal tersebut adalah tentang manakah pernyataan yang kurang tepat mengenai fungsi kriteria ketercapaian tujuan pembelajaran yang harus dijawab dengan benar oleh seluruh peserta.

Agar pertanyaan itu terjawab, maka sudah pasti harus mengikuti materi Modul 1 dengan serius dan seksama. Selain itu, para guru juga bisa mencari alternatif jawaban dari rujukan lainnya.

Misalnya, bisa menggunakan latihan soal post test Modul 1 seperti yang diuraikan di dalam artikel ini.

Halaman:

Editor: Eko Adityo Nugroho

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x