Apakah Refleksi dalam Pendidikan, Kunci Jawaban Post Test Modul 3 Refleksi dalam Pembelajaran SD Lengkap

- 19 Maret 2023, 18:49 WIB
Apakah Refleksi dalam Pendidikan, Kunci Jawaban Post Test Modul 3 tentang Refleksi dalam Pembelajaran SD Lengkap
Apakah Refleksi dalam Pendidikan, Kunci Jawaban Post Test Modul 3 tentang Refleksi dalam Pembelajaran SD Lengkap /pexels.com/fauxels/

Pada hari tersebut Pak Ahmad merupakan guru terakhir yang masuk di kelas sebelum menjelang jam pulang. Ketika menjelang akhir pembelajaran, Pak Ahmad pun mengajak peserta didiknya untuk melakukan refleksi bersama, namun suasana kelas pada saat tersebut cukup panas dan riuh.

Apa yang dapat dilakukan Pak Ahmad untuk menciptakan kondisi kelas sehingga peserta didik tenang, dan dapat mencari posisi yang nyaman untuk melakukan refleksi?

A. Meminta peserta didik mencatat pertanyaan - pertanyaan panduan refleksi dan menyelesaikannya di rumah.
B. Meminta peserta didik untuk masuk sesi refleksi tanpa mengkondisikan suasana kelas yang panas dna riuh.
C. Mengkondisikan peserta didik untuk mulai duduk tenang dan mencari posisi yang nyaman untuk melakukan refleksi.
D. Mengajak peserta didik untuk hadir lebih awal ke sekolah besok pagi untuk sesi refleksi bersama di kelas.

Jawaban yang tepat ialah: C

Sekilas pembahasan mengenai pembelajaran:

Pembelajaran merupakan proses dimana seseorang memperoleh pengetahuan, keterampilan, nilai, sikap, dan karakter melalui interaksi dengan lingkungannya.

Pembelajaran dapat terjadi secara formal, seperti di sekolah atau kampus, atau secara informal, seperti melalui pengalaman pribadi atau interaksi dengan orang lain.

Tujuan dari pembelajaran adalah untuk membantu seseorang mengembangkan potensi dan meningkatkan kualitas hidupnya.

Refleksi dalam pendidikan adalah proses pemikiran kritis tentang pengalaman belajar atau kegiatan yang telah dilakukan. Dalam konteks pendidikan, refleksi dilakukan untuk memperkuat pemahaman siswa terhadap materi pelajaran dan meningkatkan kemampuan belajar mereka.

Berikut adalah beberapa contoh refleksi dalam pendidikan:

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah