Kunci Jawaban Post Test Modul 1 Apa dan Mengapa Perencanaan Berbasis Data? Pertimbangan Melakukan Perencanaan

- 19 Maret 2023, 13:13 WIB
Kunci Jawaban Post Test Modul 1 Apa dan Mengapa Perencanaan Berbasis Data? Pertimbangan dalam Melakukan Perencanaan dengan pembahasan
Kunci Jawaban Post Test Modul 1 Apa dan Mengapa Perencanaan Berbasis Data? Pertimbangan dalam Melakukan Perencanaan dengan pembahasan /pixabay/RonaldCandonga

Pembahasan: Perencanaan Berbasis Data (PBD) merupakan bentuk pemanfaatan data pada platform Rapor Pendidikan sebagai bentuk intervensi satuan ataupun dinas pendidikan maupun pemerintah daerah pada mutu dan capaian pendidikannya .

Tujuan dari PDB untuk mencapai peningkatan serta perbaikan mutu pendidikan yang berkesinambungan dengan elamen berbagai pemangku kepentingan, berdasar pada data dan fakta.

Soal 3. Hal apa yang diperlukan di dalam membuat perencanaan satuan pendidikan?

A. Data

B. Perkiraan pribadi

C. Perkiraan kelompok

D. Yang penting dana habis

Jawaban yang tepat ialah: A. Data

Pembahasan: Di dalam membuat perencanaan satuan pendidikan, beberapa hal yang diperlukan ialah data. Data merupakan informasi yang relevan dan akurat tentang situasi dan kondisi saat ini yang akan berpengaruh pada keberlangsungan perencanaan.

PDB mengubah perencanaan yang berbasis asumsi menjadi berbadis data.

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x