Kunci Jawaban Halaman 73 74 Kelas 4 Tema 3, Menghitung Taksiran Pecahan Berikut Ini

- 17 Maret 2023, 09:47 WIB
Kunci Jawaban Halaman 73 74 Kelas 4 Tema 3, Menghitung Taksiran Pecahan Berikut Ini
Kunci Jawaban Halaman 73 74 Kelas 4 Tema 3, Menghitung Taksiran Pecahan Berikut Ini /

Taksiran berat beras adalah 3 x 14 = 42 kg, sedangkan taksiran berat gula adalah 5 x 13 = 65 kg. Jadi taksiran berat seluruhnya adalah 42 + 64 = 107 kg.

5) Diketahui Ibu Siti berbelanja ke pasar. Ia membawa 2 kantong kerupuk yang beratnya 1 ¼ gr dan 2 ¾ gr. Ia juga membawa 2 kantong yang beratnya masing-masing 1 ¼ gr dan 3 ½ gr. Hitunglah taksiran total belanjaan ibu.

Jawab:

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 2 Halaman 51 Matematika, Tuliskan Penjumlahan Berulang

Taksiran berat kantong kerupuk:

Nilai ¼ mendekati 0 sehingga nilai 1 ¼ tetap 1 dan nilai ¾ mendekati 1 sehingga nilai 2 ¾ menjadi 3. Jadi, berat kantong kerupuk adalah 1 + 3 = 4 kg.

Taksiran berat kantong lain:

Nilai ¼ mendekati 0 sehingga nilai 1 ¼ tetap 1 dan nilai ⅕ mendekati 1 sehingga nilai 3 ½ menjadi 4. Jadi, berat kanting laib adalah 1 + 4 = 5 kg.

Taksiran total belanjaan Ibu adalah 4 + 4 = 8 kg.

6) Diketahui sebuah mobil membawa 4 kantong gula yang beratnya masing-masing 13 ⅙ kg. Sampai di sebuah toko, mobil tersebut menurunkan gula seberat 10 ⅕ kg. Hitunglah taksiran berat gula yang ada di dalam mobil.

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: BSE Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x