Tugas Seorang Duta Besar Yang Ditempatkan Di Negara Lain Adalah? Kunci Jawaban PPKn Kelas 11 Halaman 73

- 15 Maret 2023, 09:31 WIB
Tugas Seorang Duta Besar Yang Ditempatkan Di Negara Lain Adalah
Tugas Seorang Duta Besar Yang Ditempatkan Di Negara Lain Adalah /Pexels.com / fauxels/

INFOTEMANGGUNG.COM – Soal tugas seorang Duta Besar yang ditempatkan di negara lain adalah hanyalah salah satu dari berbagai pertanyaan yang diajukan dalam uji kompetensi. Umumnya diberikan saat pembahasan sebuah materi tuntas diberikan di kelas.

Guna menjawab pertanyaan tugas seorang Duta Besar yang ditempatkan di negara lain adalah sebenarnya bisa diambil dari aneka sumber, bukan hanya dari buku pelajaran yang dipakai sekarang.

Yang penting tetap berpegang pada panduan yang telah digariskan dalam kurikulum.

Penjabaran yang disediakan bagi tugas seorang Duta Besar yang ditempatkan di negara lain adalah ini memang dirangkum dari aneka sumber. Namun seluruhnya ditujukan untuk menjadi informasi tambahan selain yang terdapat dalam buku pelajaran yang digunakan.

Baca Juga: Peran Indonesia Dalam ASEAN di Bidang Komunikasi Adalah? Simak Jawaban Lengkapnya!

Dengan demikian para peserta didik mempunyai alternatif sumber guna membantu memahami materi yang dijelaskan. Serta menolong meluaskan wawasan para siswa atas inti materi pengajaran tersebut.

Pertanyaan:

Tugas seorang Duta Besar yang ditempatkan di negara lain adalah...

A. Memimpin kedutaan di suatu negara yang tingkat kerekatan hubungan antardua negara tidak begitu erat
B. Menyampaikan pesan kepada menteri luar negeri
C. Menjaga hubungan baik dengan negara yang ditempati
D. Memimpin kedutaan besar di suatu negara
E. Menjembatani penyelesaian konflik antar kedua negara

Halaman:

Editor: Septyna Feby

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x