Contoh Model Pembelajaran Project Based Learning setelah Menimbang Tujuannya

- 11 Maret 2023, 13:54 WIB
Contoh Model Pembelajaran Project Based Learning dengan Memperhitungkan Tujuannya
Contoh Model Pembelajaran Project Based Learning dengan Memperhitungkan Tujuannya /Pexels.com/Yan Krukau/

1 Mei 2023 Tahap pengumpulan projek: ulasan, presentasi, penyerahan laporan

2 - 3 Mei 2023 Guru melakukan penilaian

4 - 5 Mei 2023 Guru menginput nilai.

Sama seperti model pembelajaran lainnya, model project based learning mempunyai kelebihan dan kekurangan.

Kelebihan projek adalah: meningkatkan ketekunan siswa saat pembelajaran, suasana belajar lebih menyenangkan karena murid aktif, keterampilan mengelola suatu proyek dari siswa semakin terasah, keterampilan komunikasi murid meningkat, sifat kolaboratif di dalam kelas terlatih.

Baca Juga: Soal Pretest Modul 2 Guru Penggerak, Peran sebagai Coach, Instrukstur dan Fasilitator

Adapun kelemahan projek ini ialah: membutuhkan peralatan kompleks, jadi dibutuhkan tim teaching, diperlukan waktu lebih lama, dapat menimbulkan ketidakpahaman siswa tentang keseluruhan topik dan terhambatnya projek  jika siswa pasif dan kesulitan dalam mengumpulkan data.

Perbedaan project based learning dan problem based learning, dalam project based learning siswa harus menghasilkan sesuatu atau produk untuk menunjukkan hasil belajar mereka, dalam problem based learning, siswa diminta menyajikan solusi otentik untuk masalah yang diberikan.

Demikian pembahasan contoh model pembelajaran project based learning dengan memperhitungkan tujuannya. Semoga membantu.***

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Guru Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x