Kebumen Cerdas! Inilah 15 Sekolah Menengah Pertama (SMP) Terbaik di Kebumen, Nomor 12 Bikin Salut dan Takjub

- 8 Maret 2023, 19:20 WIB
Kebumen Cerdas! Inilah 15 Sekolah Menengah Pertama (SMP) Terbaik di Kebumen
Kebumen Cerdas! Inilah 15 Sekolah Menengah Pertama (SMP) Terbaik di Kebumen /smpnegeri2prembun.sch.id/

Baca Juga: Karawang Teladan! Inilah 15 Sekolah Menengah Pertama (SMP) Terbaik di Kabupaten Karawang, No 4 Diluar Dugaan

13.) SMP Muhammadiyah 1 Kebumen

Secara akreditasi, sekolah ini telah memperoleh predikat yang amat baik. Terlebih, kurikulum di sini juga menyediakan mata pelajaran agama yang dapat membentuk kepribadian anak menjadi lebih baik. Oleh karena itu, SMP Muhammadiyah 1 Kebumen cocok masuk daftar pertimbangan bapak ibu untuk menyekolahkan anaknya yang segera masuk jenjang SMP.

  • Alamat: Jl. Kapten Pierre Tendean No. 48 Kutosari, Kebumen.
  • NPSN: 20304964
  • Akreditasi: A

14.) SMP Muhammadiyah 2 Kebumen

Bagi bapak ibu yang tempat tinggalnya berada di sekitar Panjer dan ingin mencari sekolah yang dekat rumah untuk anak-anaknya, bisa memilih SMP Muhammadiyah 2 Kebumen. Selain lokasi yang terjangkau, akreditasi sekolah ini juga bagus. Jadi, tidak perlu ragu menyekolahkan putra-putrinya di sini.

  • Alamat: Jl. Ahmad Yani No.83, Kwarisan, Panjer, Kec. Kebumen, Kabupaten Kebumen
  • NPSN: 20304963
  • Akreditasi: A

15.) SMP VIP Al-Huda Jetis

Pendidikan akhlak kini juga menjadi pertimbangan penting bagi orang tua. Setiap orang tua tentu ingin memiliki anak yang bukan hanya cerdas dalam hal akademik, tetapi memiliki akhlak dan memahami ilmu agama. SMP VIP Al-Huda Jetis merupakan opsi terbaik bagi anak-anak yang ingin menekuni agama serta pelajaran sains lainnya.

  • Alamat: Jetis, Kutosari, Kebumen
  • NPSN: 20330270
  • Akreditasi: A

Itulah tadi pemaparan tentang SMP terbaik di Kebumen yang bisa bapak ibu pertimbangkan dengan bijak dan cermat, entah itu berstatus negeri ataupun swasta. Ulasan di atas disusun berdasarkan rekomendasi dari Kemendikbud dan juga dari informasi yang tersaji pada situs resmi sekolah masing-masing.

Orang tua bisa mengeksplorasi situs resmi SMP terkait supaya dapat mengetahui lebih lanjut tentang program, fasilitas, waktu sekolah, dan lain-lainnya yang berhubungan dengan pendidikan anak. Dengan begitu, keputusan yang bijak pun dapat diambil bagi pendidikan anak ke depannya.***

Disclaimer: INFOTEMANGGUNG.COM tidak mengizinkan artikel dicopy paste atau dilakukan sindikasi dengan alasan apapun.

Halaman:

Editor: Alif Atalia Gani

Sumber: kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x