Soal Ada 6 Jalur Antara Kota P ke Kota Q, Serta 5 Jalur dari Kota Q ke Kota R, Banyaknya Cara yang Dapat

- 6 Maret 2023, 17:25 WIB
Soal Ada 6 Jalur Antara Kota P ke Kota Q, Serta 5 Jalur dari Kota Q ke Kota R, Banyaknya Cara yang Dapat
Soal Ada 6 Jalur Antara Kota P ke Kota Q, Serta 5 Jalur dari Kota Q ke Kota R, Banyaknya Cara yang Dapat /Pexels/Katerina Holmes/

a. Pengisian tempat yang tersedia atau filling slot dan ini adalah aturan perkalian.

b. Permutasi

c. Kombinasi

d. Faktorial

e. Penjumlahan

Dalam kehidupan sehari-hari, penerapan kaidah pencacahan dapat diterapkan ketika ingin mencari tahu berapa kemungkinan cara yang dapat dipakai untuk membuka lemari besi dengan kombinasi 4 angka, dan di setiap slot terdapat 10 angka. Kelihatannya sulit padahal bisa dicari kemungkinan caranya.

Baca Juga: Diketahui Keliling Lingkaran 220 cm Panjang Diameter Lingkaran Adalah, Kunci Jawaban Matematika Geometri

Caranya adalah dengan mengalikan 10 kemungkinan pangkat 4 dan didapatkan hasil 10.000 cara. Nah, pada soal di atas, dipakai juga prinsip-prinsip pencacahan tadi. Oleh karena itu, silahkan dipelajari lagi pemahaman soal materi ini melalui buku pelajaran Matematika kelas 12.

Kunci Jawaban Soal Ada 6 Jalur Antara Kota P ke Kota Q, Matematika Kelas 12

 

Halaman:

Editor: Nadia Rizky Kusuma Kurniandini

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah