Mengapa Pertahanan Negara Termasuk Bidang Pemerintahan Yang Tidak Diotonomikan Kepada Pemerintahan Daerah?

- 2 Maret 2023, 09:24 WIB
Mengapa Pertahanan Negara Termasuk Bidang Pemerintahan Yang Tidak Diotonomikan Kepada Pemerintahan Daerah?
Mengapa Pertahanan Negara Termasuk Bidang Pemerintahan Yang Tidak Diotonomikan Kepada Pemerintahan Daerah? /

INFOTEMANGGUNG.COM - Menurut Anda, mengapa pertahanan negara termasuk bidang pemerintahan yang tidak diotonomikan kepada pemerintahan daerah?

 

Salah satu aspek penting yang menjaga keutuhan sebuah negara adalah aspek pertahanan negara.

Artikel ini akan menjelaskan beberapa alasan mengapa pertahanan negara termasuk bidang pemerintahan yang tidak diotonomikan kepada pemerintahan daerah.

Baca Juga: Pendapatan Nasional Berdasarkan Biaya Produksi Adalah, Simak Jawaban dan Penjelasannya di Sini!

Pertahanan negara adalah serangkaian upaya dan kebijakan yang dilakukan oleh pemerintah suatu negara untuk melindungi wilayah, kepentingan nasional, serta masyarakat dari ancaman baik dari dalam maupun luar negeri.

Upaya ini meliputi berbagai aspek, seperti militer, keamanan, intelijen, kebijakan luar negeri, dan diplomasi.

Beberapa tugas yang dilakukan oleh pertahanan negara antara lain:

Halaman:

Editor: Maria Stefania Tahik

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x