Pak Edi Mendapati Ada Peserta Didik yang Kesulitan saat Mencapai Tujuan Pembelajaran karena Memiliki Hambatan

- 1 Maret 2023, 17:45 WIB
Pak Edi Mendapati Ada Peserta Didik yang Kesulitan saat Mencapai Tujuan Pembelajaran karena Memiliki Hambatan
Pak Edi Mendapati Ada Peserta Didik yang Kesulitan saat Mencapai Tujuan Pembelajaran karena Memiliki Hambatan /pexels.com/Tima Miroshnichenko/

Pertanyaan

Pak Edi mendapati ada peserta didik yang kesulitan saat mencapai tujuan pembelajaran karena memiliki hambatan dalam memahami konsep yang lebih abstrak. Hal yang dapat Pak Edi lakukan adalah…

A. Marah terhadap peserta didik tersebut
B. Menyediakan bantuan belajar yang lebih intensif
C. Menyediakan waktu yang sedikit lebih panjang untuk mengerjakan asesmen
D. Memberikan hukuman

Kunci Jawaban

B. Menyediakan bantuan belajar yang lebih intensif

 

Pembahasan

Tujuan pembelajaran merupakan hasil belajar berupa kompetensi, keterampilan, maupun pemahaman yang harus dicapai siswa setelah menyelesaikan suatu proses pembelajaran.

Tujuan pembelajaran harus spesifik, terukur, dapat dicapai, relevan, dan terkait dengan materi pembelajaran.

Tujuan pembelajaran berfungsi sebagai panduan bagi guru dan siswa dalam merencanakan dan melaksanakan pembelajaran, serta untuk mengevaluasi keberhasilan pembelajaran.

Baca Juga: Ibu Sulis Mengajarkan Materi tentang Bahasa Indonesia pada Fase B, Dalam Tujuan Pembelajaran Tertera

Walau begitu, apabila murid belum memenuhi tujuan pembelajaran, maka itu bisa berdampak pada dirinya. Dampak yang timbul bisa berupa penurunan motivasi, tidak percaya diri, rendahnya prestasi akademik, dan lainnya.

Halaman:

Editor: Eko Adityo Nugroho

Sumber: sinau-thewe.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah