Untuk Membeli Suatu Barang Bambang Harus Meminjam Uang Sebesar Rp2 Juta dengan Bunga 7,5 Persen

- 28 Februari 2023, 13:07 WIB
Untuk Membeli Suatu Barang Bambang Harus Meminjam Uang Sebesar Rp2 Juta dengan Bunga 7,5 Persen
Untuk Membeli Suatu Barang Bambang Harus Meminjam Uang Sebesar Rp2 Juta dengan Bunga 7,5 Persen /

INFOTEMANGGUNG.COM – Untuk membeli suatu barang Bambang harus meminjam uang sebesar Rp2 juta dengan bunga 7,5 persen ini adalah soal yang kerap ditemukan di pelajaran sekolah. Namun terkadang juga digunakan untuk materi ujian untuk logika umum.

 

Penjabaran yang terdapat dalam artikel ini dapat dimanfaatkan untuk belajar. Namun tidak menjamin kebenaran mutlak. Karena mungkin saja ada penjabaran alternatif yang barangkali dapat diperoleh.

Pertanyaan yang diberikan ini merupakan soal matematika standar. Namun ada beberapa langkah yang harus dikerjakan sampai menemukan hasil akhir yang ditanyakan dalam soal. Jadi coba sekarang kerjakan dengan teliti agar tidak salah menjawab.

Baca Juga: Diketahui Keliling Lingkaran 220 cm Panjang Diameter Lingkaran Adalah, Kunci Jawaban Matematika Geometri

Pertanyaan:

Untuk membeli suatu barang Bambang harus meminjam uang sebesar 2 juta dengan bunga 7,5%. Barang itu kemudian dijualnya lagi dengan harga Rp2,25 juta. Bambang kemudian membayar pinjaman pokok berikut bunganya. Lalu dari sisa uangnya digunakan oleh Bambang untuk membeli oleh-oleh untuk keluarganya sebesar Rp30.500 berikut ongkos parkir motor Rp2.000.
Berapa sisa uangnya sekarang?
a. Rp67.999
b. Rp67.500
c. Rp68.000
d. Rp68.500
e. Rp66.500

Jawaban:

Dari cerita tersebut diketahui:
Uang pokok pinjaman = Rp2.000.000
Bunga 7,5 persen = 7,5% x Rp2.000.000 = Rp150.000
Hasil penjualan = Rp2.250.000

Baca Juga: Dalam Suatu Kelas Terdapat 25 Orang Siswa Menyukai Pelajaran Matematika, 20 Orang Siswa Menyukai Pelajaran IPA

Halaman:

Editor: Carley Tanya

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah