Kunci Jawaban PKN Kelas 11 Halaman 172 173 Uji Kompetensi Bab 5 Mewaspai Ancaman terhadap Kedudukan NKRI

- 18 Februari 2023, 19:34 WIB
Ilustrasi wilayah Indonesia.Kunci Jawaban PKN Kelas 11 Halaman 172 173 Uji Kompetensi Bab 5 Mewaspai Ancaman terhadap Kedudukan NKRI
Ilustrasi wilayah Indonesia.Kunci Jawaban PKN Kelas 11 Halaman 172 173 Uji Kompetensi Bab 5 Mewaspai Ancaman terhadap Kedudukan NKRI /Pexels/Nothing Ahead /

Alternatif jawaban:

Posisi Silang Indonesia dari Aspek Kewilayahan: Ditinjau dari aspek kewilayahan, negara Indonesia berada diantara dua benua yakni Benua Australia dan Asia, diapit oleh dua samudra yaitu Samudera Pasifik dan Hindia.

Posisi Silang Indonesia dari Aspek Kehidupan Sosial:

- Penduduk Indonesia berada diantara wilayah paling padat di belahan utara dan wilayah paling jarang di belahan selatan.

- Ideologi Pancasila tidak memihak ideologi manapun baik ideologi komunisme ataupun liberalisme.

- Demokrasi Pancasila tidak memihak demokrasi rakyat absolut dan liberal.

- Ekonomi Indonesia berada diantara sistem ekonomi kapitalis dan sosialis.

- Masyarakat Indonesia berada diantara masyarakat individualis dan sosialis.

- Kebudayaan Indonesia berada diantara kebudayaan barat dan timur.

- Sistem pertahanan dan keamanan Indonesia terdiri dari pertahanan darat dan pertahanan maritim.

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah