Yang menyebabkan negara-negara di Eropa melakukan ekspedisi untuk mencari sumber-sumber ekonomi baru ke ...

- 17 Februari 2023, 13:36 WIB
Ilustrasi pelayaran. Yang menyebabkan negara-negara di Eropa melakukan ekspedisi untuk mencari sumber-sumber ekonomi baru ke seluruh dunia pada abad ke-15 adalah?
Ilustrasi pelayaran. Yang menyebabkan negara-negara di Eropa melakukan ekspedisi untuk mencari sumber-sumber ekonomi baru ke seluruh dunia pada abad ke-15 adalah? /Pixabay/ S. Hermann & F. Richter/

Soal:

Yang menyebabkan negara-negara di Eropa melakukan ekspedisi untuk mencari sumber-sumber ekonomi baru ke seluruh dunia pada abad ke-15 adalah?

A. Alasan reaksi
B. Mencari daerah itu dikuasai
C. Melakukan perdagangan dengan belahan dunia lain
D. Rusaknya Ekonomi Eropa akibat peperangan dan perkembangan teknologi pelayaran

Baca Juga: Soal Latihan Ulangan Harian PKN Kelas 8 Bab 4 dengan Kunci Jawaban, Semangat Kebangkitan Nasional Tahun 1908

Jawab:

Penyebab negara-negara di Eropa melakukan ekspedisi dalam mencari sumber-sumber ekonomi baru ke seluruh dinia di abad ke-15 adalah D. Rusaknya Ekonomi Eropa akibat peperangan dan perkembangan teknologi pelayaran

Jawaban ini dapat dijumpai di buku PPKN kelas VIII, Adik-adik bisa membaca lebih mendalam mengenai Gold, Glory, Gospel 

 

Pembahasan:

Bangsa Eropa disebutkan engalami kerusakan ekonomi sebagai akibat peperangan yang dilakukan dalam jangka waktu lama di abad-15. Oleh karena perkembangan teknologi pelayaran semakin maju, mereka kemudian melakukan ekspedisi atau perjalanan jauh guna menemukan sumber-sumber ekonomi baru.

Tujuan awal keberangkatan ini tentunya untuk melakukan kerja sama dagang yang sekiranya menguntungkan. Tetapi tujuan tersebut berbalik arah ketika mereka benar-benar sampai di wilayah timur.

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah