Soal Post Test Modul 1 Guru Penggerak Lengkap dengan Jawabannya

- 8 Februari 2023, 19:37 WIB
Soal Post Test Modul 1 Guru Penggerak Lengkap dengan Jawabannya
Soal Post Test Modul 1 Guru Penggerak Lengkap dengan Jawabannya /pexels.com/Product School/

Pendidik sejatinya menuntun tumbuh kodrat pada anak agar dapat memperbaiki….
A. Perilakunya
B. Dasar hidupnya
C. Kekuatan kodratnya
D. Potensinya

Jawaban yang tepat adalah : A

Soal 5

Berikut ini langkah-langkah awal yang harus dilakukan oleh seorang pendidik untuk menuntun murid-murid menjadi manusia yang merdeka, kecuali …
A. Memahami peran diri menjadi pendidik
B. Menambah kapasitas diri sebagai pendidik
C. Membuat perencanaan kegiatan belajar
D. Adaptif, relevan dengan tujuan belajar murid-murid

Jawaban yang tepat adalah : B

Soal 6

Sebagai guru, apa saja pengalaman belajar yang perlu dimaknai oleh murid?
A. Pengetahuan, keterampilan dan wawasan keilmuan, serta pendidikan karakter

B. Pengetahuan, pengalaman dan keterampilan dan sikap untuk terus belajar
C. Pengetahuan, keterampilan dan sikap untuk terus belajar, serta mendampingi murid untuk bisa memahami dan mencapai tujuan belajarnya
D. Keterampilan, wawasan pengetahuan, dan mengajarkan mereka bersosialisasi
Jawaban yang tepat adalah: A

Soal 7
Untuk memberikan ilustrasi tentang pentingnya mendidik anak, Ki Hajar Dewantara menyamakannya seperti…
A. Mendidik keluarga
B. Mendidik masyarakat
C. Mendidik teman belajar
D. Mendidik guru
Jawaban yang tepat adalah : B

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah