Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 5 Halaman 102 Peta Pikiran Air untuk Kebutuhan Sehari-Hari

- 15 Januari 2023, 17:44 WIB
Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 5 Halaman 102 Peta Pikiran Air untuk Kebutuhan Sehari-Hari
Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 5 Halaman 102 Peta Pikiran Air untuk Kebutuhan Sehari-Hari /Pexels/Steve Johnson/

Jawaban:

Air untuk Kebutuhan Sehari-hari

  1. Sebagian besar (97 %) air yang menutupi planet bumi ini berupa air laut, dan 3 % air di dunia berupa air segar, yaitu air yang tidak asin dan dapat digunakan untuk minum, memasak, dan mencuci.
  2. Persyaratan air bersih meliputi tiga komponen, yaitu persyaratan secara fisik, secara kimia, dan kandungan mikroba yang terdapat di dalamnya.
  3. Masyarakat memerlukan air dalam jumlah yang sangat besar.
  4. Sumber air lainnya didapat dari penggalian tanah. Lubang penggalian ini dinamakan sumur.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 6 Halaman 48 Kesimpulan tentang Pasal-Pasal Dalam Undang-Undang Dasar

Dari kunci jawaban Tema 8 kelas 5 halaman 102 diharapkan adik-adik semakin semangat belajar dan dapat mengerjakan soal-soal dengan benar. 

Perlu diingat bahwa memahami materi hanya bisa didapat dengan rajin membaca buku pelajaran dan berlatih mandiri. Kunci jawaban hanya sebagai sarana bantu tambahan saja. 

Apabila merasa penjelasan dari guru tidak dimengerti, maka sebaiknya langsung meminta untuk dijelaskan ulang. 

Sesuai dengan Kurikulum Merdeka, murid bebas untuk mencari sumber lain di luar buku pelajaran atau penjelasan di kelas. 

Baca Juga: Saling Berlomba untuk Merebut Perhatian Calon Konsumen, Jawaban Soal PAS Kelas 6 SD Tema 5

Demikian penjabaran mengenai kunci jawaban Tema 8 kelas 5 halaman 102 supaya dapat berguna untuk adik-adik dalam belajar. Tetap giat belajar, ya.***

Disclaimer:

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah