Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 231 Perang yang Terjadi di Berbagai Daerah Indonesia

- 14 Januari 2023, 15:16 WIB
Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 231 Perang yang Terjadi di Berbagai Daerah Indonesia
Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 231 Perang yang Terjadi di Berbagai Daerah Indonesia /Pixabay/ OpenClipart-Vectors/

Perang Aceh

1. Nama Tokoh: Teuku Umar

Peran dalam Peristiwa: Memimpin rakyat Aceh dalam melawan pasukan Belanda yang menguasai Kesultanan Aceh.

Nilai Keteladanan: Berani, ahli dalam strategi perang dan dekat dengan rakyat, serta pantang menyerah.

Perlawanan Rakyat Sumatera Barat

2. Nama Tokoh: Sisimangaraja XII

Peran dalam Peristiwa: Memimpin rakyat Sumatera Utara berperang menghadapi Belanda pada tahun 1877.

Nilai Keteladanan: Cinta pada tanah air, pemberani, dan pantang menyerah.

Perlawanan Rakyat Banjar

3. Nama Tokoh: Pangeran Antasari

Halaman:

Editor: Septyna Feby

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x