Sebutkan dan Terangkan Langkah-langkah yang Harus Dilakukan Untuk Memulai Sebuah Bisnis! Soal Entrepreneurship

- 10 Januari 2023, 08:03 WIB
Sebutkan dan Terangkan Langkah-langkah yang Harus Dilakukan Untuk Memulai Sebuah Bisnis!
Sebutkan dan Terangkan Langkah-langkah yang Harus Dilakukan Untuk Memulai Sebuah Bisnis! /Pexels.com/Andy Barbour/

INFOTEMANGGUNG.COM - Mahasiswa yang mengambil mata kuliah Entrepreneurship harus tahu jawaban dari pertanyaan ini: Sebutkan dan terangkan langkah-langkah yang harus dilakukan untuk memulai sebuah bisnis!

Cita-cita untuk menjadi seorang businessman harus diwujudkan dengan mulai melangkah, tidak bisa hanya dengan berdiam diri saja, karena itu sebutkan dan terangkan langkah-langkah yang harus dilakukan untuk memulai sebuah bisnis!

Sebuah bisnis yang besar pun harus dimulai dengan satu langkah pertama, karena itu langkah-langkah yang harus dilakukan untuk memulai sebuah bisnis sangat penting dipahami.

Baca Juga: Jelaskan Fungsi dari Perencanaan Usaha untuk Kesuksesan Bisnis, Temukah Penjelasan Lengkapnya

Setelah pertanyaan sebutkan dan terangkan langkah-langkah yang harus dilakukan untuk memulai sebuah bisnis ini terjawab tentunya setelah itu harus diwujudkan dengan action. Yuk kita cek jawabannya:

Jawaban:

Persiapan yang matang dapat menentukan kesuksesan sebuah bisnis. Langkah-langkah yang harus dilakukan untuk memulai bisnis adalah:

1. Menuliskan Rencana Bisnis

Kegiatan ini adalah menyusun secara detail rencana bisnis termasuk pendanaan atau partner bisnis yang akan terlibat atau dilibatkan.

2. Mengikuti Training dan Pelatihan Bisnis

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: Binus University


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x