Kunci Jawaban PKN Kelas 8 Halaman 53 Tabel 3.2 Macam-Macam Norma dalam Kehidupan

- 10 Januari 2023, 10:23 WIB
Kunci Jawaban PKN Kelas 8 Halaman 53 Tabel 3.2 Macam-Macam Norma dalam Kehidupan
Kunci Jawaban PKN Kelas 8 Halaman 53 Tabel 3.2 Macam-Macam Norma dalam Kehidupan /

Baca Juga: Kunci Jawaban PKN Kelas 8 Halaman 29 Tabel 2.2 Hubungan Pembukaan UUD 1945 dan Pancasila

Tabel 3.2 Macam Norma

Mengapa harus ada hukum dalam pergaulan hidup manusia? Kita mengetahui bahwa setiap manusia mempunyai keinginan. Kadang kala keinginan itu berbeda-beda.

Apabila tidak ada suatu yang dijadikan pedoman dalam mewujudkan keinginan-keinginan tersebut, hal yang terjadi adalah benturan-benturan.

Supaya kehidupan dapat berjalan dengan aman dan tertib, diperlukan adanya peraturan hidup. Peraturan hidup itu disebut norma. Apakah norma itu? Kalian telah mempelajari dalam materi pelajaran di kelas VII.

Untuk mengingatkan kembali pemahaman kalian tentang macam-macam norma isilah tabel di bawah ini.

  • Norma.
  • Sumber.
  • Sanksi.
  • Contoh Perbuatan.

Jawaban:

1. Norma Agama

Sumber: Bersumber dari Tuhan Yang Maha Esa dan disampaikan melalui utusanNya (seperti Nabi) dan berisi perintah yang harus dilakukan dan larangan yang harus ditinggalkan.

Sanksi: Hukuman bagi pelanggaran norma agama tidak bersifat langsung, yakni berupa dosa dan sanksi akan diberikan di akhirat nanti.

Contoh perbuatan:

  • Dilarang mencuri, berzina, mabuk, dan berbicara kasar.
  • Wajib menjalankan ibadah sesuai dengan agama dan keyakinan masing-masing.
  • Tidak boleh menghina orang lain.

Baca Juga: Kunci Jawaban PKN Kelas 11 Halaman 35 Lengkap dengan Pembahasannya

2. Norma Kesopanan

Sumber: Bersumber dari hasil pergaulan masyarakat atau adat masing-masing daerah dan dianggap sebagai aturan pergaulan dalam menjalankan kehidupan.

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah