Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 145, tentang Teks Laporan Hasil Observasi dan Teks Deskripsi

- 8 Januari 2023, 13:03 WIB
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 145, tentang Membandingkan Teks Laporan Hasil Observasi dan Teks Deskripsi
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 145, tentang Membandingkan Teks Laporan Hasil Observasi dan Teks Deskripsi /

Kunci jawaban:

(1) Objek yang dibahas

  • Teks 1: Kucing secara umum.
  • Teks 2: Kucing secara khusus yang bernama Piko.

(2) Penggunaan istilah

  • Teks 1: Penggunaan istilah ilmiah.
  • Teks 2: Penggunaan istilah yang akrab dalam kehidupan sehari-hari.

(3) Penggunaan kata ganti orang

  • Teks 1: Tidak menggunakan kata ganti orang.
  • Teks 2: Menggunakan kata ganti seperti ibuku, anda, kucingku, si piko.

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Kurikulum Merdeka Halaman 166-167, tentang Kedudukan Relatif Dua Garis

Kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 7 halaman 145, tentang membandingkan teks laporan hasil observasi dan teks deskripsi, bisa disimak dalam artikel ini.

(4) Penggunaan bahasa

  • Teks 1: Banyak memakai kata penjenis untuk mengklasifikasikan, juga kata penjelas untuk mendeskripsikan.
  • Teks 2: Banyak menggunakan kata khusus yang tujuannya merinci gambaran, memakai kata-kata dengan emosi kuat.

(5) Pola penyajian isi

  • Teks 1: Disusun secara umum, sesuai dengan fakta atau kenyataan dan tidak disisipi dengan pendapat pribadi penulis.
  • Teks 2: Disajikan secara khusus cenderung individual dan dipenuhi pendapat penulis.

Baca Juga: Soal dan Kunci Jawaban Buku Paket Matematika Kelas 9 Halaman 280, serta Pembahasannya

Demikianlah pembahasan mengenai kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 7 halaman 145, tentang membandingkan teks laporan hasil observasi dan teks deskripsi. Sebagai catatan, artikel ini ditulis cuma sebagai sarana atau rujukan belajar saja, tidak untuk dicontek. Kunci jawaban dalam tulisan ini tidak dijamin 100 persen benar.

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah