Contoh Soal Persiapan UAS PAS IPA Kelas 7 Semester 2 beserta Kunci Jawaban Serta Penjelasan Singkat

- 4 Januari 2023, 12:19 WIB
Contoh Soal Persiapan UAS PAS IPA Kelas 7 Semester 2 beserta Kunci Jawaban Serta Penjelasan Singkat
Contoh Soal Persiapan UAS PAS IPA Kelas 7 Semester 2 beserta Kunci Jawaban Serta Penjelasan Singkat /Pexels/ Ketut Subiyanto/

Nomor 2. Dampak yang timbul jika menggunakan gas CFC pada kulkas, hair spray dan AC adalah …..

a. Terjadinya pencemaran udara di dalam ruangan rumah
b. Terjadinya pencemaran udara di lingkungan sekitar perumahan
c. Munculnya lubang ozon di stratosfer
d. Terjadinya efek rumah kaca

Jawabannya ialah: C. karena, Dengan menggunakan gas CFC pada kulkas dkk, memiliki dampak pada lubang ozon yang ada di stratosfer.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 169 Tabel 3.7 Tabel Kegiatan Ekonomi Maritim dan Ekonomi Kelautan

Nomor 3. Perhatikan beberapa peristiwa berikut: 

  1. Mencairnya es di kutub
  2. Terjadinya perubahan iklim
  3. Suhu lingkungan menjadi sejuk
  4. Berkurangnya flora dan fauna
  5. Banyaknya tumbuhan baru.

Dampak dari pemanasan global ditunjukkan oleh nomor ….

a. 1,2, dan 4
b. 2,3 dan 5
c. 2,3, dan 4
d. 3,4, dan 5

Jawabannya ialah: A. Karena, dampak dari adanya pemanasan global ialah mencairnya es atau gunung es yang berada di wilayah kutub. 

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Jawa Kelas 7 Halaman 84, Teks Geguritan Taman (Dengan Terjemahan)

Nomor 4. Kegiatan manusia berikut yang berdampak positif terhadap daur air di bumi ialah ….

Halaman:

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x