Tempat Terjadinya Pertukaran Oksigen dan Karbon Dioksida Adalah? Pelajari Jawaban Soal IPA di Sini!

- 1 Januari 2023, 21:43 WIB
Tempat Terjadinya Pertukaran Oksigen dan Karbon Dioksida Adalah? Pelajari Jawaban Soal IPA di Sini!
Tempat Terjadinya Pertukaran Oksigen dan Karbon Dioksida Adalah? Pelajari Jawaban Soal IPA di Sini! /

Baca Juga: Sifat Koligatif Larutan Adalah Sifat Larutan yang Tergantung pada Apa? Pelajari Jawabannya di Sini!

Alveolus disebut juga sebagai gelembung paru-paru dan jumlahnya sangat banyak.

Jika diamati dengan baik alveolus tampak seperti sarang tawon atau busa dan jumlahnya sekitar 300 juta alveoli.

Karena jumlahnya yang sangat banyak maka manusia bisa menghirup banyak oksigen dalam sekali proses inspirasi.

Lantas bagaimana pertukaran gas bisa terjadi di alveolus?

Pertukaran gas oksigen dan karbon dioksida bisa terjadi karena alveolus memiliki dinding yang tipis dan elastis.

Dalam dinding tersebut juga terdapat pembuluh darah kapiler tempat terjadinya pertukaran gas.

Nantinya oksigen akan disimpan dalam alveolus untuk diproses sementara itu karbon dioksida diikat dalam darah untuk kemudian dikeluarkan melalui proses ekspirasi.

Meskipun alveolus terdapat di dalam paru-paru, tetapi jika pertanyaannya sama seperti dengan soal di atas maka sebaiknya tidak menjawabnya dengan paru-paru.

Jawaban tersebut kurang lengkap karena di dalam paru-paru terdapat bagian lain seperti bronkus dan bronkiolus.

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x