Soal UAS UT Mata Kuliah Pendidikan Kewarganegaraan MKWU4109 Bagian Dua

- 30 Desember 2022, 12:37 WIB
Soal UAS UT Mata Kuliah Pendidikan Kewarganegaraan MKWU4109
Soal UAS UT Mata Kuliah Pendidikan Kewarganegaraan MKWU4109 /

INFOTEMANGGUNG.COM - Untuk menghadapi ujian akhir semester, Anda perlu mengerjakan soal UAS UT mata kuliah Pendidikan Kewarganegaraan MKWU4109.

Dalam artikel ini akan berisi 10 contoh soal UAS UT mata kuliah Pendidikan Kewarganegaraan MKWU4109.

Berikut ini adalah contoh soal UAS UT mata kuliah Pendidikan Kewarganegaraan MKWU4109.

Baca Juga: Soal Ujian Online UT Mata Kuliah Pendidikan Kewarganegaraan MKWU4109 Bagian Satu

Soal No. 1
Wawasan Nusantara dicetuskan sejak Deklarasi Djuanda yang berisi....
a. wilayah laut Indonesia 5,9 juta km2
b. lebar laut teritorial Indonesia 12 mil yang dihitung dari garis yang menghubungkan pulau terluar Indonesia Umum kolektif
c. negara Kesatuan Republik Indonesia adalah sebuah negara kepulauan yang berciri Nusantara
d. semua jawaban salah

Soal No. 2
Bibit gagasan Busantara sebagai kesatuan politik sudah dimulai sejak....
a. 28 Oktober 1928
b. 20 Mei 1908
c. 13 Desember 1957
d. 17 Agustus 1945

Soal No. 3
Menurut ketetapan MPR No. VII/MPR/2001, tujuan nasional negara Indonesia, yakni....
a. melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia
b. terwujudnya masyarakat Indonesia yang religius, manusiawi, bersatu, demokratis, adil, sejahtera, maju, mandiri, serta baik dan bersih dalam penyelenggaraan negara
b. melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia
c. melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia
d. mensejahterakan dan mencerdaskan rakyat

Soal No. 4
Wawasan Nusantara sebagai kesatuan ekonomi bermakna....
a. kekayaan wilayah Nusantara baik potensial maupun efektif adalah modal dan milik bersama bangsa
b. wilayah laut Indonesia 5,9 juta km2, terdiri atas 3,2 juta km2 perairan teritorial dan 2,7 juta km2 perairan Zona Ekonomi Eksklusif (ZEE)
c. Nusantara menjadi perlintasan pengaruh ekonomi dari berbagai penjuru dunia
d. bangsa Indonesia terdiri dari berbagai suku, agama, dan ras punya rasa persatuan dalam satu organisasi negara

Soal No. 5
Wawasan Nusantara turut bermakna sebagai kesatuan politik dalam memandang Kepulauan Nusantara, yang secara khusus berarti....
a. ancaman terhadap satu pulau merupakan ancaman terhadap seluruh bangsa dan negara
b. kesadaran cinta tanah air dan bangsa
c. tanggung jawab pengelolaan sumber daya alam yang memperhatikan kebutuhan masyarakat antardaerah
d. Pancasila sebagai ideologi bangsa yang menuntun bangsa Indonesia dalam mencapai tujuan nasional

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: BMP MKWU4111 Universitas Terbuka


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x