Komponen Rancangan Pelaksanaan Pembelajaran Terdiri Dari? Berikut Jawabannya

- 21 Desember 2022, 18:51 WIB
Komponen Rancangan Pelaksanaan Pembelajaran Terdiri Dari…
Komponen Rancangan Pelaksanaan Pembelajaran Terdiri Dari… /pexels.com/Jens Mahnke/

INFOTEMANGGUNG.COM – Pembahasan dari soal “Komponen Rancangan Pelaksanaan Pembelajaran Terdiri Dari” saat ini banyak dicari di internet.  Salah satu soal ujian asesmen ini banyak dicari jawabannya karena cukup membingungkan dan sedikit yang membahasnya.

Namun Anda tidak perlu khawatir, karena dalam artikel ini akan dijelaskan apa jawaban yang benar dari soal “Komponen Rancangan Pelaksanaan Pembelajaran Terdiri Dari”. Berikut ini penjelasan soal, jawaban, dan penjelasannya:

Baca Juga: Capaian Pembelajaran Berisi Kompetensi Inti dan Konten Esensial yang Harus Dicapai dalam Satu Fase

Soal

Komponen Rancangan Pelaksanaan Pembelajaran Terdiri Dari...

A. Identitas, kompetensi Inti, kompetensi dasar, indikator, tujuan pembelajaran, materi, metode, media pembelajaran, sumber belajar, langkah-langkah pembelajaran, evaluasi

B. Identitas, kompetensi Inti, kompetensi dasar, tujuan pembelajaran, indikator,materi, metode, media pembelajaran, sumber belajar, langkah-langkah pembelajaran, evaluasi

C. Identitas, kompetensi Inti, kompetensi dasar, indikator, tujuan pembelajaran, materi, metode, sumber belajar, media pembelajaran, langkah-langkah pembelajaran, evaluasi

D. Identitas, kompetensi Inti, kompetensi dasar, indikator, tujuan pembelajaran, materi, metode, media pembelajaran, sumber belajar, evaluasi, langkah-langkah pembelajaran

Halaman:

Editor: Septyna Feby

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x