Cara yang Dapat Dilakukan untuk Mengembangkan Perilaku Individu dalam Mempelajari Komunikasi Verbal Ialah?

- 15 Desember 2022, 22:22 WIB
Cara yang Dapat Dilakukan untuk Mengembangkan Perilaku Individu dalam Mempelajari Komunikasi Verbal Ialah?
Cara yang Dapat Dilakukan untuk Mengembangkan Perilaku Individu dalam Mempelajari Komunikasi Verbal Ialah? /pexels.com/August de Richelieu/

Misalnya untuk mempersiapkan diri menghadapi interview kamu harus menyiapkan jawaban-jawaban pengenalan diri atau pengetahuan terkait tempat kerja yang akan dilamar.

2. Ucapkan dengan Jelas

Percuma saja meskipun kamu memahami apa yang ingin dibicarakan jika tidak diucapkan dengan jelas.

Baca Juga: 15 Contoh Catatan Perkembangan Peserta Didik Wali Kelas Rapor Kurikulum 2013

Gunakan suara yang jelas, tidak terlalu pelan, dan tidak terkesan buru-buru.

3. Perhatikan Intonasi

Cara yang satu ini cukup penting karena berkaitan dengan nada bicara.

Dengan nada bicara yang salah bisa menyebabkan perubahan makna sehingga menimbulkan rasa ambigu.

4. Percaya Diri

Saat belajar berkomunikasi secara verbal biasanya orang akan berlatih di depan cermin dan membayangkan seolah berhadapan dengan orang lain.

Pastikan untuk mencoba berlatih berbicara dengan orang asli supaya lebih terbiasa.

5. Perhatikan Lawan Bicara

Komunikasi verbal mempunyai tujuan utama yaitu menyampaikan informasi pada lawan bicara.

Oleh karena itu, usahakan untuk menatap lawan bicara dan berusahalah untuk terlihat fokus pada mereka.

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: glints.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah