Syarat Wajib Seseorang Mengeluarkan Zakat Mal antara lain? Inilah Jawaban Lengkapnya

- 5 Desember 2022, 09:35 WIB
Syarat Wajib Seseorang Mengeluarkan Zakat Mal antara lain?
Syarat Wajib Seseorang Mengeluarkan Zakat Mal antara lain? /Pexels.com / Mart Production/

INFOTEMANGGUNG.COM – Umat Islam diwajibkan untuk mengeluarkan zakat. Ada jenis zakat yang disebut sebagai zakat mal, di mana untuk mengeluarkan zakat ini ada persyaratan yang harus dipenuhi. Syarat wajib seseorang mengeluarkan zakat mal antara lain?

Soal itu dijumpai di tingkat Sekolah Menengah Atas, tepatnya pada mata pelajaran PAI.

Zakat mal berbeda dengan zakat fitrah, sehingga ada ketentuan spesifik yang harus dipenuhi oleh seseorang sehingga dia dikenai kewajiban membayar zakat itu.

Tentunya, harus diketahui dulu apa saja syarat-syaratnya supaya tidak salah dalam mengamalkan zakat mal.

Baca Juga: Kunci Jawaban PAI Kelas 12 SMA Halaman 144-145 Terbaru Soal Pilihan Ganda

Sebab jika salah mengamalkan suatu amalan yang dianjurkan di dalam agama, amalan itu bisa saja bersifat makruh atau bahkan haram.

Oleh karena itu, simaklah kunci jawaban berikut sebagai referensi tambahan atau pelengkap guna menjawab pertanyaan.

Soal

Syarat wajib seseorang mengeluarkan zakat mal antara lain?

Jawaban

Ada beberapa syarat yang menyebabkan seseorang wajib mengeluarkan zakat mal. Syarat tersebut antara lain:

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: baznas.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah