Perilaku Memaksa Tidak Efektif untuk Melatih Murid untuk Disiplin karena, Jawaban Post Test Modul 1

- 1 Desember 2022, 22:29 WIB
Perilaku Memaksa Tidak Efektif untuk Melatih Murid untuk Disiplin karena, Jawaban Post Test Modul 1
Perilaku Memaksa Tidak Efektif untuk Melatih Murid untuk Disiplin karena, Jawaban Post Test Modul 1 /pexels/paveldanilyuk

INFOTEMANGGUNG.COM - Perilaku memaksa tidak efektif untuk melatih murid untuk disiplin karena apa? Simak jawaban dan pembahasannya di artikel berikut ini.

Pertanyaan itu berasal dari soal yang diujikan pada post test modul 1 Bolehkah Memaksa topik Disiplin yang terdapat pada aplikasi Merdeka Mengajar.

Pertanyaan tersebut merupakan salah satu dari sepuluh soal yang ada di bagian post test modul 1. Sebenarnya, ada beberapa soal lagi yang harus dijawab oleh peserta pelatihan Merdeka Mengajar.

Soal tersebut berada di bagian lain, selain post test modul 1 tersebut. Bagian lain itu adalah latihan pemahaman dan cerita reflektif. Namun begitu, soal-soal tersebut masih satu rangkaian dengan post test modul 1.

Seluruh pertanyaan di setiap bagian tersebut harus dijawab dengan benar agar para guru peserta Merdeka Mengajar bisa melanjutkan ke materi berikutnya.

Baca Juga: Thistle Waterpark di Kawasan Pantai Widuri, Wahana Air Terlengkap di Pemalang

Adapun tulisan ini hanya akan membahas pertanyaan perilaku memaksa tidak efektif untuk melatih murid untuk disiplin karena ada hal apa.

Tulisan ini akan berisi soal, kunci jawaban, dan ulasan mengenai alasan jawaban yang dikemukakan. Dengan begitu, tulisan ini diharapkan dapat menambah wawasan dalam mengerjakan soal di post test modul 1.

Walau begitu, kunci jawaban yang diberikan pada tulisan ini tidak bersifat mutlak benar 100%. Pasalnya, jawaban yang ada merupakan bahan untuk referensi saat mengerjakan post test modul 1.

Karena itu, peserta pelatihan Merdeka Mengajar perlu mencari jawaban alternatif lainnya agar bisa mendapatkan jawaban yang paling benar berdasarkan materi yang diberikan.

Nah, sekarang silakan simak penjelasan dari soal, kunci jawaban, dan pembahasan yang ada di bawah ini.

Baca Juga: 5 Ide Jualan Makanan Kekinian Modal Kecil Untung Besar, Nomor 5 Paling Kekinian Cepat Cuan, Langsung Praktek!

Soal

Perilaku memaksa tidak efektif untuk melatih murid untuk disiplin, karena....

A. Bersifat eksternal
B. Ada konsekuensi langsung yang diterima.
C. Mendapatkan kepatuhan yang segera.
D. Perubahan perilaku langsung terlihat.

Alternatif Jawaban

A. Bersifat eksternal

Ulasan

Mengacu pada pendapat Diane Gossen bahwa untuk melatih kedisiplinan siswa perlu berasal dari dalam diri sendiri. Dengan kata lain, pendisiplinan akan terwujud karena adanya motivasi internal dari diri siswa.

Baca Juga: 5 Aplikasi Pencatat Keuangan Rumah Tangga Gratis Untuk Android

Oleh karena itu, para pendidik yang menerapkan kurikulum merdeka perlu membangkitkan motivasi internal dari diri siswa untuk membentuk jiwa yang selalu disiplin.

Motivasi yang berasal dari internal justru lebih efektif dalam membentuk pendisiplinan siswa dibandingkan motivasi yang berasal dari eksternal.

Pasalnya, motivasi eksternal biasanya hanya sedikit mengubah perilaku siswa untuk bisa disiplin. Jikapun bisa berdisiplin, itu pun sifatnya hanya sementara yang berasal dari adanya unsur keterpaksaan.

Demikianlah pembahasan mengenai kunci jawaban dari soal perilaku memaksa tidak efektif untuk melatih murid untuk disiplin karena hal apa yang ada di post test modul 1.***

Disclaimer: INFOTEMANGGUNG.COM tidak mengizinkan artikel di-copy paste atau dilakukan sindikasi dengan alasan apa pun.

 

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: naranesia.tv


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x