Kemampuan Merefleksikan Pemikiran dan Proses Berpikirnya Akan Membantu Pelajar Indonesia untuk? Simak Jawaban

- 1 Desember 2022, 09:00 WIB
Kemampuan Merefleksikan Pemikiran dan Proses Berpikirnya Akan Membantu Pelajar Indonesia untuk?
Kemampuan Merefleksikan Pemikiran dan Proses Berpikirnya Akan Membantu Pelajar Indonesia untuk? /Pexels.com / Yan Krukov/

Setiap individu tentu memiliki keterbatasan, akan tetapi keterbatasan tersebut bukanlah penghalang. Alih-alih, dengan keterbatasan itu mampu memotivasi diri supaya lebih berkembang.

Caranya adalah dengan mencari alternatif untuk mengatasi keterbatasan tersebut. Misalnya, seorang murid memiliki keterbatasan untuk dapat berbicara di depan umum.

Maka, cara mengatasinya adalah dengan berlatih di depan cermin dan mengafirmasi diri bahwa dia mampu menyampaikan gagasan di depan banyak orang.

Bisa juga dengan memperhatikan diri dan menelaah hal apa yang membuatnya tidak percaya diri tampil di hadapan khalayak. Dengan begitu, keterbatasan diri dapat dikenali dan diatasi.

Selanjutnya, murid juga dapat melihat peluang, ruang, atau kesempatan untuk berkembang. Dengan berpikiran terbuka, murid akan menemukan celah yang membuatnya bisa lebih baik dari sebelumnya.

Baca Juga: Kunci Jawaban Post Test Modul 6 Dokumentasi Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila

Misalnya, murid yang memiliki kemampuan melukis dapat mengikuti lomba seni lukis sebagai sarana atau ruang untuk meningkatkan bakatnya.

Dengan berlomba, murid tersebut akan berupaya mengembangkan kemampuannya supaya dapat bersaing dengan peserta lain.

Untuk dapat menyadari keterbatasan dan potensi berkembang sebagaimana yang diuraikan di atas, setiap murid perlu memiliki pikiran yang terbuka.

Itulah mengapa jawaban yang tepat untuk mengisi soal Latihan Pemahaman ini adalah opsi D. Semua benar.

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: didno76.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x