Apa Saja yang Sangat Dibutuhkan Murid untuk Membantu Mereka Menguatkan Kekuatan-Kekuatan Kodratnya? Jawabannya

- 22 November 2022, 10:12 WIB
Apa Saja yang Sangat Dibutuhkan Murid untuk Membantu Mereka Menguatkan Kekuatan-Kekuatan Kodratnya? Ini Jawabannya
Apa Saja yang Sangat Dibutuhkan Murid untuk Membantu Mereka Menguatkan Kekuatan-Kekuatan Kodratnya? Ini Jawabannya /Pexels.com/ Ketut Subiyanto/

INFOTEMANGGUNG.COM- Apa saja yang sangat dibutuhkan murid untuk membantu mereka menguatkan kekuatan-kekuatan kodratnya? Post Test Modul 3.

Apakah A. Pembelajaran yang kontekstual dan lingkungan yang mendukung atau B. Peran guru sebagai fasilitator dan lingkungan yang mendukung?

Ataukah mungkin C. Peran guru sebagai fasilitator dan pembelajaran kontekstual dan D. Keterampilan hidup dan peran guru sebagai penghubung?

Baca Juga: Bagaimana Menggerakkan Manusia Menuntut Kekuatan Kodrat Manusia? Ini Jawabannya

Pertanyaan pilihan ganda yang disebutkan di atas sebenarnya sangat gampang diselesaikan oleh guru. Asalkan paham dasar materi yang digunakan sebagai acuan. Dalam hal ini adalah merujuk pada kodrat belajar yang digagas oleh Ki Hajar Dewantara.

Lalu apakah sebenarnya jawabannya? Apakah poin A, B, C, atau bahkan poin D? Berikut akan dibahas secara mendetail mengenainya. Simak dengan seksama untuk bisa memahami!

Soal:

Apa saja yang sangat dibutuhkan murid untuk membantu mereka menguatkan kekuatan-kekuatan kodratnya? Post Test Modul 3

Jawaban:

Berdasarkan pilihan ganda yang disediakan dan merujuk pada penjelasan yang disampaikan oleh Ki Hajar Dewantara tentang pendidikan maka jawaban yang paling tepat adalah C. Peran guru sebagai fasilitator dan pembelajaran kontekstual.

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: guru.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x