Asesmen Awal Pembelajaran Bertujuan untuk Mengidentifikasi Kompetensi, Kekuatan, dan Potensi Murid

- 16 November 2022, 10:03 WIB
Asesmen Awal Pembelajaran Bertujuan untuk Mengidentifikasi Kompetensi, Kekuatan, dan Potensi Murid
Asesmen Awal Pembelajaran Bertujuan untuk Mengidentifikasi Kompetensi, Kekuatan, dan Potensi Murid /pexels/jessbaileydesign

INFOTEMANGGUNG.COM - Soal asesmen awal pembelajaran bertujuan untuk mengidentifikasi kompetensi, kekuatan, dan potensi murid dapat ditemukan pada Modul 2.

Modul tersebut membahas tentang menyiapkan asesmen SD yang merupakan tahapan penting dalam menyelenggarakan pembelajaran yang optimal.

Baca Juga: Prinsip Asesmen dalam Kurikulum Merdeka, Simak Ulasan Lengkapnya!

Dengan mempelajari materi ini Bapak dan Ibu guru dapat membimbing muridnya lewat asesmen-asesmen yang sudah disiapkan dengan baik.

Selain itu, dengan memahami materi ini dengan baik guru dapat mengerjakan soal-soal dalam Post Test dengan lebih mudah.

Contoh soal di atas adalah tipe yang mengharuskan Bapak dan Ibu guru menentukan apakah pernyataan tersebut benar atau salah.

Simak jawaban dan ulasan lengkapnya hanya di artikel ini. Berikut pembahasannya.

Soal

Asesmen awal pembelajaran bertujuan untuk mengidentifikasi kompetensi, kekuatan, dan potensi murid.

Pernyataan tersebut benar atau salah?

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: imrantululi.net


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x