Pembelajaran Pengembangan Diri untuk Anak Tunagrahita pada Dasarnya Bertujuan untuk Apa?

- 9 November 2022, 18:24 WIB
Jawaban Pertanyaan Pembelajaran Pengembangan Diri untuk Anak Tunagrahita pada Dasarnya Bertujuan untuk Apa?
Jawaban Pertanyaan Pembelajaran Pengembangan Diri untuk Anak Tunagrahita pada Dasarnya Bertujuan untuk Apa? /pexels/Tima Miroshnichenko

Kondisi ini biasanya ditandai dengan IQ yang lebih rendah dari rata-rata sehingga mereka mengalami gangguan pada fungsi intelektual.

Hal itu akan menyebabkan anak-anak ini kesulitan menjalani aktivitas atau berinteraksi dengan orang lain.

Keadaan itulah yang ingin dirubah lewat pembelajaran pengembangan diri yang tepat untuk anak-anak tunagrahita.

Melalui pembelajaran yang tepat anak-anak tersebut akan dibimbing untuk dapat berinteraksi dengan lingkungan sekitarnya.

Baca Juga: Model Kelas di Sekolah Inklusif yang Mungkin Diterapkan Dengan Berbagai Keberagaman dan Keterbatasan Adalah?

Mereka juga akan dibina supaya tidak merasa minder jika harus menjalin komunikasi dengan orang-orang yang berbeda.

Melalui pendidikan ini anak-anak tunagrahita memiliki kesempatan yang sama untuk dihargai dan hidup berdampingan dengan semua orang.

Tentunya pendidikan ini sangatlah penting untuk diberikan karena dapat menumbuhkan harapan baru bagi anak-anak tunagrahita.

Selama ini banyak anak-anak seperti itu yang bukannya disayang justru memperoleh pembullyan dari orang-orang sekitarnya.

Alasan utama yang menimbulkan kondisi itu adalah karena keterbelakangan mental yang mereka miliki.

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah