Jawaban Soal MOOC PPPK 2022 Bagian 1 Tentang Berakhlak Berikut Penjelasannya

- 4 November 2022, 18:26 WIB
Jawaban Soal MOOC PPPK 2022 Bagian 1 Tentang Berakhlak Berikut Penjelasannya
Jawaban Soal MOOC PPPK 2022 Bagian 1 Tentang Berakhlak Berikut Penjelasannya /pexels.com/pixabay//

Pembahasan:

Di tahun 2022 ini temanya adalah ber-AKHLAK, yaitu:

  • Berorientasi Pelayanan: kepuasan masyarakat adalah yang utama dan harus dilayani dengan prima.
  • Akuntabel: tanggung jawab atas kepercayaan yang diberikan.
  • Kompeten: Terus belajar.
  • Harmonis: peduli, menghargai, serta toleransi.
  • Loyal: kepentingan bangsa dan negara adalah yang utama.
  • Adaptif: terus mengasah kreativitas dan berinovasi.
  • Kolaboratif: bekerja sama.

2. Berikut ini adalah termasuk perilaku Akuntabilitas yang sesuai dengan konteks Core Values ASN Ber-AKHLAK?

a. Kemampuan menggunakan kekayaan dan barang milik negara secara bertanggungjawab, efektif, dan efisien.

b. Kemampuan melaksanakan tugas dengan jujur, bertanggungjawab, cekatan, disiplin, dan integritas tinggi.

c. Kemampuan menggunakan kewenangan jabatannya dengan fleksibel dan berintegritas tinggi.

d. Kemampuan beradaptasi dengan permintaan dan karakter masyarakat Indonesia yang beragam.

Jawab: A.

Pembahasan:

Akuntabel: tanggung jawab atas kepercayaan dan amanat yang diberikan, dengan cara:

  • Jujur, cermat, tanggung jawab, disiplin, dan berintegritas tinggi dalam melaksanakan tugas.
  • Tanggung jawab dalam menggunakan kekayaan dan Barang Milik Negara.
  • Tidak menyalahgunakan kewenangan jabatan.

Baca Juga: 3 Contoh Soal PPPK Guru Bahasa Indonesia 2022, Kompetensi Pedagogik, Ayo Pakai Untuk Latihan

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: You Tube Adibdevia Channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah