Contoh Teks Eksplanasi Kemarau, Ketahui Cara Menyikapi Musim Kemarau di Sini!

- 3 November 2022, 21:11 WIB
Contoh Teks Eksplanasi Kemarau, Ketahui Cara Menyikapi Musim Kemarau di Sini!
Contoh Teks Eksplanasi Kemarau, Ketahui Cara Menyikapi Musim Kemarau di Sini! /pexels.com / Greece-China/

Baca Juga: Contoh Teks Eksplanasi Tentang Krisis Ekonomi, Resesi 2023 yang Marak di Bicarakan

 

Hal itu tentunya menyebabkan banyak masyarakat dari berbagai daerah mengeluh karena harus menghadapi kekeringan yang berkepanjangan.

Kemarau yang sudah sangat parah memang menimbulkan banyak masalah bagi lingkungan.

Urutan Sebab Akibat

Kekeringan yang terus melanda banyak daerah mengakibatkan kelangkaan air yang membuat kegiatan warga terganggu.

Mereka tidak dapat memenuhi kebutuhan dasar seperti air minum, makan, mandi, mencuci baju, dan lain-lain.

Selain itu, beberapa daerah juga terpantau mengalami kebakaran hutan karena daerah yang terlalu kering.

Gesekan kecil saja dapat menimbulkan api yang meluas menjadi kebakaran besar. Terlebih lagi dengan adanya hembusan angin kuat yang membuat api semakin berkobar.

Interpretasi

Terlepas dari semua masalah yang ditimbulkan oleh kemarau sesungguhnya ini hanyalah fenomena alam biasa.

Masalah yang muncul tidak akan membesar jika kemarau berjalan normal-normal saja. Masalah yang lebih besar timbul ketika kemarau yang terjadi sudah terlalu berat.

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x