Kunci Jawaban PKN Kelas 8 Halaman 67, Aktivitas 3.4 Buatlah Telaah Tentang Kasus Perbuatan Melanggar Hukum

- 2 November 2022, 14:22 WIB
Pelanggaran  Lampu Lalu Lintas
Pelanggaran Lampu Lalu Lintas /pixabay/wikimediaimages

Baca Juga: Kunci Jawaban PKN Kelas 11 Halaman 65 Tugas Mandiri 2.2. Karakteristik Pelaksanaan Demokrasi di Indonesia

Jika sudah, susun hasil telaah secara sistematis.

Kembangkan kreativitas yang kalian miliki dalam penyusunan laporan hasil telaah.

Jawaban:

Adik-adik kelas 8, inilah kunci jawaban PKN kelas 8 halaman 67.

Salah satu kasus pelanggaran hukum yang saya angkat di sini ialah tindakan menerobos lampu merah di jalan raya.

Sepertinya ini bukan tindakan kriminal berat tetapi ini banyak terjadi dan sangat membahayakan orang lain.

Pelaku yang melakukan pelanggaran ialah pengguna jalan raya bisa pengemudi mobil, sepeda motor, truk dan kendaraan apa saja.

Salah satu penyebab pelanggaran ialah mereka sedang tergesa-gesa dan sengaja atau tidak tidak melihat lampu hijau sudah berganti warna.

Solusi yang saya tawarkan: sebisa mungkin pemakai jalan raya taat pada rambu-rambu lalu lintas serta tidak nekad menerobos lampu merah walaupun sedang tergesa-gesa.

Hal ini harus diperhatikan sebab perbuatan seperti ini bisa membahayakan pengguna jalan yang lain da juga membahayakan diri sendiri.

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah