Contoh Peran Serta Siswa dalam Mematuhi Peraturan Perundang-undangan dalam Kehidupan Sehari-hari di Sekolah

- 26 Oktober 2022, 23:38 WIB
Jawaban Contoh Peran Serta Siswa dalam Mematuhi Peraturan Perundang-undangan dalam Kehidupan Sehari-hari di Sekolah Yaitu?
Jawaban Contoh Peran Serta Siswa dalam Mematuhi Peraturan Perundang-undangan dalam Kehidupan Sehari-hari di Sekolah Yaitu? /pexels.com/ Towfiqu barbhuiya//

Yang perlu dipahami, bahwa peraturan perundang-undangan sangat melekat pada diri setiap masyarakat, baik warga, siswa, pejabat, dan lainnya.

Hal tersebut dapat dilihat dari banyaknya tata tertib yang berlaku di sekitar kita. Selain itu, ada juga peraturan baik tertulis dan tidak tertulis ternyata secara tidak langsung justru mengikat kita.

Keberadaan peraturan perundang-undangan ditujukan agar kehidupan masyarakat menjadi lebih tertib dan berjalan dengan baik.

Baca Juga: Sampah Anorganik Lebih Lama Terurai Dibandingkan dengan Sampah Organik, Waktu Dekomposisi Popok Sekali Pakai L

Semua masyarakat dapat hidup secara rukun dan aman sehingga terciptalah kesejahteraan bersama. Bukan hanya di masyarakat saja, peraturan perundang-undangan juga berlaku untuk para siswa.

Contoh peran serta siswa dalam mematuhi peraturan perundang-undangan dalam kehidupan sehari-hari di sekolah yaitu dengan cara mematuhi peraturan di sekolah.

Adapun contoh lainnya adalah mengikuti upacara dengan sangat khidmat. Jadi mematuhi perundang-undangan adalah salah satu kewajiban dari seorang siswa.

Demikian jawaban contoh peran serta siswa dalam mematuhi peraturan perundang-undangan dalam kehidupan sehari-hari di sekolah yaitu dengan kedua hal tersebut.***

Disclaimer: Artikel ini bisa digunakan untuk membantu siswa belajar namun tidak menjamin kebenaran mutlak. Karena tidak menutup kemungkinan orang tua atau siswa melakukan eksplorasi jawaban lainnya.

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x